1. Perhatikan pernyataan berikut ini
1. Merencanakan pembagian kelompok belajar
2. Menjadi fasilitator sesi penguatan pentingnya komunitas belajar
3. Menjadi teladan dalam menjalankan nilai dan komitmen serta apresiasi GTK yang sudah menerapkan
4. Melakukan evaluasi dan monitoring
Dari pernyataan diatas yang merupakan peran tim kecil dalam tahap pendampingan komunitas belajar yaitu ….
a. 1 dan 3
b. 1 dan 2
c. 2 dan 3
d. 3 dan 4
2. Manakah yang merupakan Langkah awal dalam memahami Gambaran umum kurikulum Merdeka
a. Membuat lingkungan belajar yang bermakna
b. Memahami Langkah-langkah implementasi kurikulum
c. Menganalisis strategi pembelajaran
d. Mengimplementasikan rencana pembelajaran
a. Merancang asesmen formatif
b. Melakukan asesmen awal sebelum pembelajaran
4. Manakah pernyataan berikut ini yang kurang tepat berkenaan dengan komunitas belajar
a. Komunitas belajar merupakan tempat Dimana GTKPL dapat belajar bersama dan berkolaborasi untuk peningkatan hasil belajar peserta didik
b. Komunitas belajar dapat mendukung guru, tenaga kependidikan dan pendidik lainnya untuk dapat mendiskusikan dan menyelesaikan berbagai masalah pembelajaran yang dihadapi saat implementasi kurikulum merdeka
c. Komunitas belajar merupakan sarana bagi guru, tenaga kependidikan dan tenaga kependidikan lainnya untuk berbagi praktik baik implementasi kurikulum Merdeka
d. Komunitas belajar merupakan wadah bagi pendidik dan tenaga kepsendidikan lainnya untuk berdiskusi tentang program ekstra kurikuler
a. Adanya pembagian tugas, wewenang dan tanggung jawab
b. Dilakukannya pengambilan keputissan menyeluruh yang mencerminkan komitmen dan akuntabiitas
c. Focus pada pembelajaran murid
d. Melakukan pendampingan berupa mentoring dan coaching
6. Faktor penting apa yang menyebabkan guru perlu menciptakan pembelajaran yang menyenangkan dan bermakna?
7. Dalam menciptakan budaya komunitas belajar terdapat siklus yang harus dilalui supaya komunitas belajar ini berkelanjutan pada tahap Dimana guru melakukan analisis terhadap hasil belajar peserta didik yang mengacu kepada data yang relevan untik menentukan topik diskusi adalah ..a. Pengajaran yang terarah
b. Membuat asesmen yang beragam
c. Tujuan pembelajaran yang jelas
d. Pembelajaran yang menggembirakan
a. Implementasi
b. Evaluasi
c. Perencanaand. Refleksi
a. berbagi praktik baik
9. Bagaimana cara guru menarik minat peserta didik dalam pembelajaran
a. Focus pada konten pembelajaran dan tidak terlalu memperhatikan konteks
b. Lebih banyak mengajarkan teori
c. Memberikan tantangan dalam pembelajaran
d. Menciptakan lingkungan belajar yang kaku
10. Prinsip pembelajaran mana yang digunakan dalam Kurikulum Merdeka?
a. Mastery Learning
b. Collaborative learning
c. Inquiry Learning
d. Project based learning
Dalam Kurikulum Merdeka, keempat prinsip pembelajaran ini bisa diterapkan, namun prinsip Mastery Learning menjadi salah satu prinsip utama yang mendasari Kurikulum Merdeka. Mastery Learning menekankan pentingnya siswa menguasai kompetensi atau materi tertentu sebelum melanjutkan ke topik berikutnya, sehingga proses pembelajaran lebih berfokus pada kedalaman pemahaman daripada sekadar penyelesaian materi.
11. Membangun budaya kolaborasi antar GTK yang satu dengan yang lainnya penting untuk dilakukan dalam meningkatkan kualitas pembelajaran murid karena ..
a. GTK dapat saling berbagi praktik baik dan berkomitmen untuk melaksanakannya dalam pembelajaran
b. GTK dapat berkompetisi untuk mendapatkan hasil yang lebih baik
c. GTK dapat saling berbagi dalam tugas mengajar
d. GTK dapat menghindari tanggung jawab terhadap murid
a. Mampu memperkuat antara guru dan orang tua
b. Untuk mengindentifikasi kebutuhan peserta didik dan memberikan pembelajaran yang sesuai dengan kemampuan peserta didik
c. Untuk memberikan penghargaan kepada guru yang sudah bekerja keras
d. Dapat menciptakan suasana belajar yang menyenangkan di kelas
14. Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk mendorong terjadinya budaya kolaborasi adalah ...
a. memberikan penghargaan berupa piagam bagi guru dan tenaga kependidikan yang berprestasi
b. membuat tata tertib yang harus dipatuhi oleh guru dan tenaga kependidikan
c. membiasakan berkomunikasi secara terbuka dan saling berempati
d. memberikan insentif atau hadiah kepada guru dan tenaga kependidikan
15. Selain menciptakan pembelajaran yang menyenangkan apalagi yang perlu diubah oleh guru dalam pembelajaran
16. Mengapa menciptakan managemen kelas penting?a. Asesmen yang menantang
b. Pembelajaran dengan permainan
c. Metode pembelajaran yang tidak bisa diubah
d. Pembelajaran yang bermakna
a. Agar dapat lebih focus pada pengajaran konsep
b. Agar terbentuk lingkungan belajar yang terkontrol
c. Supaya peserta didik bisa lebih banyak diberi pekerjaan rumah
d. Untuk memberikan pembelajaran dan pengajaran yang efektif
No comments:
Post a Comment
Silahkan berkomemtar sesuai dengan topik artikel yang di bahas. Tidak boleh memasang link.